Friday, 14 November 2008

Because I'm Not a Wonder Woman

capek....
bosen...
lelah...
sebel...
benci...

kata-kata yang tak pantas diucapkan seorang hamba yang kerdil ini
bukti bahwa manusia telah kalah dengan nafsunya
tak bisakah sedikit syukur terucap
meski hanya dengan ucapan


sedikit cobaan saja membuat raga kalah
padahal itulah bukti kita dicintai
bukti kita masih dianggap
dan... mengeluh bukan solusi

But, I'm not a wonder woman
yang bisa kuat menahan cobaan
yang bisa melihat kenyataan dengan santai
yang bisa selalu tersenyum walau hati perih

semoga Allah selalu memberi ketabahan dan kesabaran bagiku
dan menjadikan diriku sebagai hamba yang mau bersyukur
Amin...

No comments: